Novel

Tinderology by Larasaty Laras

Arawinda Kani, seorang Senior Public Relation yang lebih sibuk bekerja ketimbang mencari pendamping hidup, disarankan oleh Fala, sahabatnya, untuk ‘main’ Tinder. Awalnya Awi menolak, karena dia punya teori sotoy tentang Tinder: Tinder hanya untuk orang-orang tidak sibuk dan Tinder merupakan jalan pintas mengobati ke-desperate-an kaum single, yang lalu dianggap merupakan cara mudah mendapatkan jodoh. Awi menyebutnya: Tinderology.

Meskipun begitu, akhirnya Awi menuruti saran Fala. Dia menginstal aplikasi itu di ponselnya. Lalu, setelah swipe kanan-kiri dan tulisan “It`s a match!” muncul, Tinder mengenalkan Awi pada seorang Rajiman Aksa, si tukang semen yang nggak punya sense of humor. Terlepas dari berbagai teorinya tentang Tinder, Awi merasa tertarik dengan Aji.

Kalau jodoh Awi (kemungkinan) Aji, yang jaraknya sekitar 2 kilometer, berapa kilometer jodohmu?

Download Ebook Tinderology - Larasaty Laras Pdf

Untuk membaca novel yang berjudul "Tinderology" karya Larasaty Laras, silahkan download dalam bentuk ebook format file pdf melalui link di bawah ini.

DOWNLOAD DI SINI

Baca Novel Tinderology karya Larasaty Laras

Anda juga bisa membaca secara online maupun offline ebook yang berjudul Tinderology yang ditulis oleh Larasaty Laras. Jika ingin membaca, silahkan klik tombol download di atas.

Terima kasih telah berkunjung ke blog ini. Novel Tinderology ini sangat seru untuk dibaca. Untuk ebook menarik lainnya, silahkan kunjungi di sini.